Selasa, 13 Oktober 2009

3 Obrolan Pagi...








3 Pertanyaan inilah, yang hanya bisa ku jawab dengan sebuah senyuman,,,

Sebelum berangkat ke kantor, seperti biasa ibuku memberikan wejangan dan nasehatnya, namun ada yang berbeda dengan wejangannya kali ini...jiwaku sedikit tersungging,he,,maksudnya tersinggung,,, (untung masih tersinggung, itu tandanya aku masih peka dan memiliki hati nurani..he..) ia berkata padaku:

Mama : "Nays, kamu harus mulai peka, belajarlah dewasa"

Kata-kata itu muncul disaat aku tak bisa menjawab sebuah pertanyaan,

Mama: "Mau kapan?"
Nays : aku hanya terdiam dan senyum saja..
Mama: "dengan siapa?"
Nays : untuk yang ini aku tidak hanya diam dan senyum saja, kujawab dengan suara yang sedikit berat "gak tau mah..."
Mama: "Nays..kamu gimana, cobalah belajar dewasa,belajar peka, lihat sekelilingmu,, apakah kau akan terus begini??"
Nays : dahiku mengkerut, oh..jadi karna pertanyaan ini belum bisa kujawab, aku belum dewasa githu,,pikirku..
Mama : "tak cukup berdoa dan diam saja, tapi ada usahanya..neng.., kan seperti kata Roma Irama, doa doank tanpa usaha itu mah gombal alias omong kosong".
Nays : kujawab dengan sebuah lirik lagu, "jadi gini mah, sekiaan lamaa,,aku menunggu,,,"hemm
Mama : "Mulai kamu mah mengalihkan tema.."
Nays : aku tersenyum saja, dan sambil kucium tangannya sebari meminta restunya untuk hari ini, "Nays,,berangkat ya,,mah,,doain.."sambungku...
Mama : beliau mengantarkanku sampai pintu, dan bilang..Ha di ja (hati-hati di jalan) ya...

Akhirnya..disebuah angkot disuguhkan sebuah lagu Sherina yang terbaru,,,pikiranku langsung ngapung keawang-awang,,,angkot tau aja, lagu yang lagi update,,he,,sebari menikmatinya, langsung ku sambung dengan sebuah kalimat.."astagfirullah,,ya,,alloh.."

Tiba-tiba ada seorang penumpang yang naik..dia menyapaku,,,"yeh,,si neng...", aku tersenyum... ternyata dia teman ibuku waktu SD dulu...he,,terjadilah percakapanku dengan nya,,

Ibu : "Kamana neng"
Nays : "Ke yayasan bu,,,"
Ibu : "Tos nikah,teu acan??"
Nays : (dalam hati gini, puguh ini teh lagi mikir..he..) belum bu jawabku padanya..
Ibu : "Bade iraha atuh??"
Nays : he,,,(aku hanya tersenyum bingung jawabnya apa)..
Ibu : "Ka urang mana?"
Nays : hehe,,, (aku tersenyum lagi...), dengan lirih kujawab,,duka,,bu..he..(disambung senyum lagi),
Ibu : "yeh..si neng mah,, pami nikah ulem ibu nya..tong hilap,,,salam ka mamahnya.." si ibu itu berlalu dan diakhiri percakapan itu dengan salam,,,"tipayunnya neng, assalamua'laikum.."
Nays : "muhun,,insyaalloh,,,bu,,,wa'alaikum salam..."sambungku padanya,,

Percakapan itu berakhir, dalam hati,,,ya Alloh,,,pagi ini ko temanya ini mulu,, lama-lama telinga panas juga,,,hemm,,aku menarik nafasku dan terus melangkah menuju gerbang yayasan yang sudah nampak terlihat dari kejauhan,,, disana terlihat seorang ibu hamil berdiri, melambaikan tangannya dan menungguiku,,,ada apa pikirku saat itu...

Nays : "Assalamu'alaikum..teh..nungguin ya,,?"
Teteh : "Wa'alaikumsalam...ya,,mau ngobrol bentar", "neng katanya mau itu ya,.."
Nays : "mau apa teh..??"
Teteh : "itu 1/2 din...he,,kapan yeuh,,,keorang mana"??
Nays : "ya,.,iya lah mau, tapi gak tau kapan dan dengan siapa"hehe,,,
Teteh : "cepetan lah biar gera nyusul teteh, biar si dede ada temennya katanya"
Nays : "ya,,amin,,dari tadi materinya ini aja teh, dah 3 orang bertanya hal yang sama, lama-lama jadi kumaha githu..."
Teteh : "hehe...sabar atuhnya neng,,hehe,,,"
Nays : "dasar...sambungku,,," berakhirlah percakapan itu dengan doanya untukku,,,

"Allohumma inni as aluka hubbaka, wahubba man yuhibbuka, wahubba amalin yuqorribunii ilaa hubbika,,"amin..allohumma amin...

Ntar sore, bada pulang dari kantor, bada maghrib rencana mau kenikahan temen juga di Ciater.. kayaknya akan ada pertanyaan-pertanyaan yang sama alias serupa,,,siap-siap cari jawaban ah,,, a, b, c, d,,hehe,,,

4 komentar:

dianz mengatakan...

ishbir ya ukhti... kan disini mah antri xixixi...
apalagi kita2 secara logika dan usia ada di antrian terakhir hehe

*mode -dalam husnuzhan padaNya- is on*

Neni Nuraeni Hadian mengatakan...

ya..ya..ane kan bungsu,he,,he..
makasih ya dah comment, sering2 aja ya, ane butuh banyak nasehat wal wejangan,he,,
terlebih dana,,he,,he,,
uhibbuki fillah ukh,, :)

Eneng Nurhidayah mengatakan...

Saha heula ateuh...? eheks!
Eta perkawis DANA...anjeun pan anu nyepeng Belegeranna, hahaha...

Neni Nuraeni Hadian mengatakan...

monggo jeng!!tipayun...hehe,,eh atuh eta mah dana ummat, mun dana simkuring mah tos dibagi2,,hehe,, uhibbuki fillah ukh, cing sering commentnya,,he,,oh ya,diantos salam tempelna..haha..